Berita Utama

Beri Rasa Aman Warga Sumenep Dari Teroris, Ini Kata Kapolres



Berita Rakyat Sumenep – Terkait rasa aman warga Sumenep dalam tragedi ledakan Bom di Jakarta, yang disinyalir dari sejumlah gerakan terorisme. Kini Kapolres Sumenep AKBP H. Joseph Ananta Pinora, S.IK. melakukan berbagai tugas kepada anggotanya untuk menjaga situasi diwilayah Sumenep, dan langsung sigap memberikan perintah siaga dan waspada serta menindak tegas bagi siapa pun yang sekiranya mencurigakan gerak geriknya.

Dalam mengantisipasi adanya teror bom yang terjadi ditengah-tengah masyarakat saat menyambut datangnya bulan suci Ramadhan. AKBP H. Joseph Ananta Pinora, selaku Kapolres Sumenep menuturkan kepada berita rakyat, (24/05).

”Adapun persiapan kita dalam mengantisipasi adanya teroris di wilayah kami, insya Alloh kami sudah berkoordinasi kepada jajaran kami dan menjalin hubungan langsung kepada masyarakat, tokoh tokoh agama, juga kita sudah koordinasi dengan jajaran TNI. ” Ujar Joseph mantan Kasat Intel Polrestabes Surabaya ini.

Joseph juga menjelaskan, adapun Langkah-langkah Polres Sumenep menghadapi aksi teror:

1. Tingkatkan kesiapsiagaan penjagaan Polres, polsek, pospol, lakukan pemeriksaan orang dan barang sesuai SOP, laks patroli di lingkungan Mako.

2. Tingkatkan Patroli dalam rangka mengantisipasi pergerakan pelaku teror dan ciptakan rasa aman di tengah aktifitas masyarakat.

3. Petugas yg melaksanakan tugas dilapangan agar senantiasa peka dan tanggap terhadap kemungkinan adanya aksi penyerangan oleh pelaku teror, lakukan buddy System (minimal 2 org atau lebih dilapangan).

4. Gunakan rompi anti peluru/bodyface.

5. Laksanakan Kordinasi dan komunikasi dengan fungsi terkait manakala terjadi kasus Teror.

6. Segera laporkan setiap perkembangan menonjol pada kesempatan pertama.

”Kami meminta kepada masyarakat agar tidak panik ketika ada pemeriksaan saat dijalan-jalan, sebab kita mengantisipasi adanya teroris masuk di wilayah Kabupaten Sumenep, agar tetap kondusif, itu yang kita harapkan, dan kita akan selalu komunikasi dengan baik kepada seluruh jajaran agar merangkul warga serta selalu koordinasi dengan jajaran TNI. ” Tutupnya (Ade).

Baca Lainnya :

toko online zeirshopee
Pengunjung Hari ini
Nama

Advertorial,422,Berita Utama,489,Berita-Foto-Video,411,Berita-Terkidni,15,Berita-Terkini,2050,Covid-19,109,Daerah,2070,EkBis,340,Hak jawab,13,HuKrim,787,Hukum,62,In-Depth News,42,Internasional,288,Investigasi,14,Kesehatan,350,Kuliner,11,LifeStyle,244,Nasional,689,Olahraga,203,Opini,99,Otomotif,27,Pariwisata,77,𝙿𝚊𝚛𝚒𝚠𝚒𝚜𝚊𝚝𝚊,3,Pemerintahan,683,Pendidikan,182,Peristiwa,353,Politik,413,Polri,129,RELIGI,82,Satpol PP,6,Seni-Budaya,63,Sorot,427,Sosial,18,teknologi,30,TNI,5,
ltr
item
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat: Beri Rasa Aman Warga Sumenep Dari Teroris, Ini Kata Kapolres
Beri Rasa Aman Warga Sumenep Dari Teroris, Ini Kata Kapolres
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhx5JRc9qToyybohSK2Xt6gifxZilVn3IPslsdOh1C0AEZarZkiwhpjYA9g5w-H6KnjdLvGvfcgLf8v7SVQbXdg0DhlC09OAhp7EJWdJpk58jH_zlB9mgFC1VVhqPw81h1nM8hUoVPJ7TUW/s640/CUT_PASTE_PING1495672758641.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhx5JRc9qToyybohSK2Xt6gifxZilVn3IPslsdOh1C0AEZarZkiwhpjYA9g5w-H6KnjdLvGvfcgLf8v7SVQbXdg0DhlC09OAhp7EJWdJpk58jH_zlB9mgFC1VVhqPw81h1nM8hUoVPJ7TUW/s72-c/CUT_PASTE_PING1495672758641.jpg
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat
https://www.beritarakyat.co.id/2017/05/beri-rasa-aman-warga-sumenep-ini-kata.html
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/2017/05/beri-rasa-aman-warga-sumenep-ini-kata.html
true
4841122110563173867
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content