Berita Utama

Jadi Korban Kejahatan, Seorang Ibu Rumah Tangga Ini Mengadu Kepada Wartawan

Inilah Bukti Jika Polisi Kurang Dekat Kepada Masyarakat Surabaya

Foto: Yunus 25th, Penjaga Warkop Yang Menjadi Korban Kejahatan Pengendara Motor (23/12/2017).
Berita Rakyat Surabaya - Sebuah keluhan ibu rumah tangga kepada seseorang yang berprofesi wartawan dapat dinilai kurang dekatnya pihak aparat kepolisian terhadap masyarakatnya. Erna Damayanti 35th, yang merupakan warga Kalijudan dan sekaligus pemilik warkop di jl. Ir. Soekarno 195 A Mulyorejo Surabaya, disatroni pencuri. Pasalnya penjaga warkop tersebut menjadi korban kejahatan hingga kehilangan sebuah unit Handphone merek Samsung pada Kamis (21/12) pukul 09.00 Wib lalu.

"Saya takut jika mengadu ke polisi, sehingga saya dapat masukan dari teman-teman agar mengeluh kepada awak media atau wartawan. Setelah saya cari di google dapat nomer kontak salah satu wartawan di Surabaya. Lanjut Erna, sambil berkeluh kesah karyawan saya menjadi korban kejahatan oleh seseorang yang tidak dikenal saat melayani pembeli, dari kejadian ini saya merasa jengkel karena tidak kali ini saja, dulu juga pernah terjadi," ungkap dan keluh Erna kepada wartawan ini, Sabtu (23/12).

Berharap agar kejadian ini tidak terulang kembali, berdasarkan bukti CCTV yang terekam di warkopnya, ia akan melaporkan kejadian ini kepada pihak kepolisian setempat setelah di sarankan beritarakyat.co.id.

"Saya tidak ingin hal ini terjadi kembali, warkop saya memang terpasang CCTV. Dari hasil rekaman tersebut ini akan saya berikan ke pihak polisi sebagai bukti supaya pelakunya segera tertangkap dan tidak ada korban lain lagi seperti karyawan saya, seperti yang disarankan mas (beritarakyat.co.id)," ucapnya.

Sementara itu, seperti yang di sampaikan korban bernama Yunus lelaki berumur 25th yang merupakan warga Bangil Pasuruan, dirinya bekerja sudah cukup lama sebagai penjaga warkop. 

"Waktu itu saya melayani pembeli, yang memesan minuman Nutri Sari dibungkus untuk diminum ditempat. Kemudian pesan lagi pop ice 3 bungkus lalu dia bayar uang nya kurang 2000 rupiah dari harga yang di pesan 17000." Ujar penjaga warkop ini (23/12).

Dirinya merasa ada keanehan dari sang pemesan, selalu tengok sana tengok sini, dan mondar-mandir disekitaran meja kasir. Menurutnya modus pelaku selalu membuat sibuk penjaga untuk membuatkan pesanannya agar lalai dan tidak memperhatikan barang yang berharga disekitarnya.

Yunus baru sadar, "Orang itu selalu, mondar-mandir disekitaran meja kasir yang disitu ada Handphone saya, Namun sebelum pelaku menerima makanan dan minuman yang dipesan pelaku keburu kabur dari warkop tersebut dengan meninggalkan uang 15000 yang diberikan kepada saya," pungkas Yunus sambil menunjukan sebuah dus hp miliknya yang raib di gondol pencuri.

Kemudian Yunus terkejut setelah barang yang dipesannya sudah siap diberikan namun pemesan itu sudah kabur dan menggondol sebuah handphone miliknya yang ditaruh diatas meja kasir. Perlu diketahui dari rekaman CCTV yang ada, nampak jelas wajah seorang laki-laki yang mengendarai motor yang terparkir didepan halaman warkop tersebut jelas dengan nopol dan merek motornya hingga pelaku berhasil kabur (at).


Baca Lainnya :

toko online zeirshopee
Pengunjung Hari ini
Nama

Advertorial,422,Berita Utama,489,Berita-Foto-Video,411,Berita-Terkidni,15,Berita-Terkini,2050,Covid-19,109,Daerah,2070,EkBis,340,Hak jawab,13,HuKrim,787,Hukum,62,In-Depth News,42,Internasional,288,Investigasi,14,Kesehatan,350,Kuliner,11,LifeStyle,244,Nasional,689,Olahraga,203,Opini,99,Otomotif,27,Pariwisata,77,𝙿𝚊𝚛𝚒𝚠𝚒𝚜𝚊𝚝𝚊,3,Pemerintahan,683,Pendidikan,182,Peristiwa,353,Politik,413,Polri,129,RELIGI,82,Satpol PP,6,Seni-Budaya,63,Sorot,427,Sosial,18,teknologi,30,TNI,5,
ltr
item
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat: Jadi Korban Kejahatan, Seorang Ibu Rumah Tangga Ini Mengadu Kepada Wartawan
Jadi Korban Kejahatan, Seorang Ibu Rumah Tangga Ini Mengadu Kepada Wartawan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi_81yKQiu8sPE82zQztNMWkPAjuW3i9GwQ6b1PRPulfNhKauyH9Gpv8SEIjGN_2sa8mv6GkyEMJ7tt6jvofJMuwbLQWTOzol1jjBSmVaRsxy10fowYCuLTUC3DNsJzC8UBshna8-v0ec8/s640/20171223_092208.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi_81yKQiu8sPE82zQztNMWkPAjuW3i9GwQ6b1PRPulfNhKauyH9Gpv8SEIjGN_2sa8mv6GkyEMJ7tt6jvofJMuwbLQWTOzol1jjBSmVaRsxy10fowYCuLTUC3DNsJzC8UBshna8-v0ec8/s72-c/20171223_092208.jpg
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat
https://www.beritarakyat.co.id/2017/12/jadi-korban-kejahatan-seorang-ibu-rumah.html
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/2017/12/jadi-korban-kejahatan-seorang-ibu-rumah.html
true
4841122110563173867
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content