Berita Utama

Kabidhumas Polda Sulsel pastikan Penganiayaan Pensiunan Guru di Pangkep sudah ditangani Aparat Kepolisian


Berita Rakyat, Makassar. Kabidhumas Polda Sulsel Kombes Pol E. Zulpan menyampaikan Aparat Kepolisian Polres Pangkep terus melakukan penyelidikan kasus Penganiayaan Dengan Senjata Tajam yang menyebabkan seorang pensiunan guru meninggal dunia di Pangkep.

Dijelaskan Kabidhumas, kejadian tersebut terjadi di Rumah Makan Dermaga Empang jalan poros Makassar-Pare Kel. Talaka Kec. Marang Kab. Pangkep, Rabu 27 Oktober 2021 pukul 16.20 wita.

Kombes Pol E. Zulpan juga mengatakan Korban MR( 61), merupakan Pensiunan guru, warga Kampung Gellengnge Kel. Marang Kec. Marang Kab. Pangkep.

E. Zulpan menuturkan kronologi kejadian bahwa saat itu, korban bersama dengan istri AR (58) dan 2 orang anaknya, yakni SM (28) dan AM (32 ) serta 2 orang cucunya sementara santai usai makan di RM .Dermaga Empang Pangkep, tiba tiba pelaku mendatangi korban sambil memelototi matanya dan pelaku memegang parang dalam keadaan terhunus.

Kemudian, lanjut Kabidhumas anak korban yang melihat itu berteriak minta tolong namun sayangnya tidak ada seorangpun yang memberi pertolongan.

Selanjutnya kata Kabidhhumas, korban bersama keluarganya lari ke arah utara dan belok ke arah barat namun menemui jalan buntu dan pelaku terus mengejar dari belakang.

Karena buntu, lanjut E. Zulpan korban berhenti bersama keluarganya dan korban berinisiatif menghadapi pelaku yang datang mengejar, lalu korban mendorong pelaku dan pelaku jatuh ke empang. Namun naasnya, korban terpeleset dan terjatuh juga keempang dan pada saat korban hendak naik ke pematang disitulah pelaku menikam korban sebanyak 3 kali kemudian orang diwarung berdatangan dan pelaku lari ke arah barat. Setelah itu korban dibawa ke puskesmas Marang dan tiba di Puskesmas korban kemudian meninggal dunia.

Dijelaskan lagi Kabidhumas, pelaku setelah kejadian melarikan diri ke arah belakang TKP sekitar empang dan pinggir sungai dan diperkirakan melompat kesungai dan tenggelam pada saat dikejar oleh warga dan Personil Polri.

"Ya, Saat ini disekitar TKP personil Polri dari SPKT Polsek Labakkang dan Polsek Marang sementara melakukan pencarian terhadap Pelaku", tutup Kabidhumas. 

*(Humas Polda Sulsel). 

Penulis : Izzack. 

Baca Lainnya :

toko online zeirshopee
Pengunjung Hari ini
Nama

Advertorial,422,Berita Utama,489,Berita-Foto-Video,411,Berita-Terkidni,15,Berita-Terkini,2050,Covid-19,109,Daerah,2070,EkBis,340,Hak jawab,13,HuKrim,787,Hukum,62,In-Depth News,42,Internasional,288,Investigasi,14,Kesehatan,350,Kuliner,11,LifeStyle,244,Nasional,689,Olahraga,203,Opini,99,Otomotif,27,Pariwisata,77,𝙿𝚊𝚛𝚒𝚠𝚒𝚜𝚊𝚝𝚊,3,Pemerintahan,683,Pendidikan,182,Peristiwa,353,Politik,413,Polri,129,RELIGI,82,Satpol PP,6,Seni-Budaya,63,Sorot,427,Sosial,18,teknologi,30,TNI,5,
ltr
item
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat: Kabidhumas Polda Sulsel pastikan Penganiayaan Pensiunan Guru di Pangkep sudah ditangani Aparat Kepolisian
Kabidhumas Polda Sulsel pastikan Penganiayaan Pensiunan Guru di Pangkep sudah ditangani Aparat Kepolisian
guru di pangkep
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhjcuWZwnNHZ2mh8QlqiakeL3yY8lYIW35wP3BO7dktyS1VC_qESEUv4zGj1ZHV1JGspwNWJ2JpHpC_owLbrOJL5D1M8v5p7kPw7X1Vvc5xcKy_IShY5mzPrM4SXNpV4XjWJH_Edcu49hqiywGUyGe9tXqDG1dAh1JLPKBXTfxy-MTROGzw72F6ps_LLA=s16000
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEhjcuWZwnNHZ2mh8QlqiakeL3yY8lYIW35wP3BO7dktyS1VC_qESEUv4zGj1ZHV1JGspwNWJ2JpHpC_owLbrOJL5D1M8v5p7kPw7X1Vvc5xcKy_IShY5mzPrM4SXNpV4XjWJH_Edcu49hqiywGUyGe9tXqDG1dAh1JLPKBXTfxy-MTROGzw72F6ps_LLA=s72-c
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat
https://www.beritarakyat.co.id/2021/10/kabidhumas-polda-sulsel-pastikan.html
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/2021/10/kabidhumas-polda-sulsel-pastikan.html
true
4841122110563173867
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content