Berita Utama

Gara-gara "Selingkuh" Bos Panti Pijat, Dilaporkan Polisi Oleh Istrinya

Foto: Panti Pijat Tradisional dan Foto Kridha Pristiawan & istrinya Erna yang menjadi korban penganiayaan.
Berita Rakyat Kediri - Kasus penganiaya'an antara suami istri terulang kembali pada, Kamis (20/08) lalu. Kridha Pristiawan bos panti pijat tradisional yang beralamat di Jl. Kawi No 10A Mojoroto Kediri. Bakal berurusan dengan Polisi.

Pasalnya bos panti pijat tersebut diduga telah melakukan penganiaya'an terhadap istrinya bernama Erna, akibat penganiyaan tersebut Erna mengalami luka-luka dan lebam pada sekitaran wajah ibu satu anak ini.

Berawal dari tidak pulang selama 2 hari, 1 malam, dan berujung penganiaya'an. Dirinya bercerita, telah menjadi korban penganiaya'an suaminya Kridha Pristiawan. Akibat penganiaya'an tersebut, dirinya (Erna) langsung melaporkan kejadian itu ke Mapolres Kediri seketika itu juga.

Foto: Kondisi korban Erna.
"Pada hari kamis (20/07) sekitar pukul 13.00 Wib. Kridha Pristiawan suami saya, tidak pulang kerumah selama 2 hari 1 malam, dan diketahui saya, suami saya telah menginap dengan selingkuhannya yang bernama Eva." Ungkapnya kepada beritarakyat.co.id pada, Selasa (08/08).

Ia juga menceritakan, Suami saya. Selama 2 hari, 1 malam, tidak pulang kerumah mas. Lanjut Erna, tiba-tiba selingkuhanya (Eva) mengirim Whats-ap ke handphone saya, dengan memakai nomer suami saya (Kridha)," keluhnya.

"Setelah pulang kerumah, saya mencoba menasehati dia (Kridha) untuk berhenti bermain perempuan. Karna saya malu sama anak saya, dan tetanga. Tapi justru saya dapat makian dengan kata-kata 'anjing', katanya.

Masih kata Erna, kemudian suami saya menyuruh saya diam. Namun saya tetap bersikukuh memintanya untuk berhenti main perempuan. Disaat posisi saya duduk dilantai, suami saya (Kridha) menendang pelipis mata sebelah kiri dengan kakinya. Lebih parahnya lagi (Kridha) sempat mengambil senjata tajam berupa pedang, kemudian didorong sampe tersungkur hingga jatuh di atas ranjang dan menindih ke 2 kaki saya dan mencekik leher saya.

"Kemarahan dia (Kridha), disebabkan karena permintaan saya, agar segera sadar bahwa perbuatannya itu salah. Namun yang saya dapat pukulan dimulut  hingga luka pada bibir," ungkapnya.

Tidak terima atas kejadian yang di alaminya, Erna akhirnya melaporkan kejadian tersebut kekantor polisi, pada hari kamis tanggal 20 Juli 2017. Perlu diketahui penganiayaan tersebut tidak hanya satu kali yang di alami korban Erna, namun dirinya mengaku sudah 6 kali menjadi korban keberutalan suaminya,(zam/ed).

Baca Lainnya :

toko online zeirshopee
Pengunjung Hari ini
Nama

Advertorial,428,Berita Utama,496,Berita-Foto-Video,414,Berita-Terkidni,17,Berita-Terkini,2057,Covid-19,114,Daerah,2071,EkBis,340,Hak jawab,14,HuKrim,791,Hukum,62,In-Depth News,42,Internasional,288,Investigasi,17,Kesehatan,350,Kuliner,11,LifeStyle,245,Nasional,691,Olahraga,203,Opini,99,Otomotif,27,Pariwisata,78,𝙿𝚊𝚛𝚒𝚠𝚒𝚜𝚊𝚝𝚊,5,Pemerintahan,684,Pendidikan,182,Peristiwa,356,Politik,413,Polri,129,RELIGI,82,Satpol PP,6,Seni-Budaya,63,Sorot,427,Sosial,18,teknologi,30,TNI,5,
ltr
item
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat: Gara-gara "Selingkuh" Bos Panti Pijat, Dilaporkan Polisi Oleh Istrinya
Gara-gara "Selingkuh" Bos Panti Pijat, Dilaporkan Polisi Oleh Istrinya
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEieFuAOMIRCk8dMzWwibXyMf0z8g9JyORNWivnK84lJS9qrWeWT32rbhfr88tP2vul2hRC4fNXk5yk3BJdIyEQvv1X3JhsASZVoFcN9e2GZ8AZTF9W3FDUr09cZU_fdbjQwVMtrHONDECAm/s640/Ducan-Panti+%25281%2529.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEieFuAOMIRCk8dMzWwibXyMf0z8g9JyORNWivnK84lJS9qrWeWT32rbhfr88tP2vul2hRC4fNXk5yk3BJdIyEQvv1X3JhsASZVoFcN9e2GZ8AZTF9W3FDUr09cZU_fdbjQwVMtrHONDECAm/s72-c/Ducan-Panti+%25281%2529.jpg
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat
https://www.beritarakyat.co.id/2017/08/kridha-pristiawan-bos-panti-pijat.html
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/2017/08/kridha-pristiawan-bos-panti-pijat.html
true
4841122110563173867
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content