Berita Utama

Nekat Langgar PPKM Darurat Siap Siap Push Up

Sejumlah pemuda yang nekat langgar PPKM Darurat kena hukuman Push Up
Berita Rakyat, Surabaya.  Petugas Satpol-PP Provinsi Jawa Timur bersama TNI, Polri tanpa mengenal lelah terus menggalakkan himbauan terhadap masyarakat bahwasanya telah diterapkannya PPKM Darurat sejak 3 Juli lalu.

Namun ternyata masih banyak juga warga yang masih melanggar aturan yang mana harus menghentikan seluruh kegiatan pada pukul 20.00 WiB. 

Terlihat seperti yang terjadi di dekat Stasiun Sepanjang Sidoarjo, masih banyak warga nekat membuka lapak dan kiosnya hingga pukul 21.30. Maka demi  memberikan efek jera kepada pedagang tersebut, Satpol-PP Prov Jatim memberikan sangsi hukuman Push Up agar tidak mengulangi perbuatannya.

Dalam pemaparannya, Kasatpol-PP Prov Jatim Budi Santosa menyampaikan melalui Sekertaris Slamet Setidadji bahwasanya hukuman ini adalah efek jera agar lebih patuh terhadap aturan yang telah dibuat oleh Pemerintah.

"Ini semua demi kemaslahatan kita semua, karena saat ini status Jawa-Bali masih zona hitam, jadi kalau bukan kesadaran dari kita maka virus ini tidak akan segera berakhir," jelas Slamet Setidadji (12/7).

Pemantauan PPKM darurat di mulai pukul 20.00 WIB diawali dengan apel di Mapolda Jatim.

Kegiatan PPKM Darurat ini akan terus dilangsungkan sampai 20 Juli mendatang, dengan harapan status Jawa-Bali yang saat ini zona hitam bisa menjadi hijau kembali.


Penulis : Kukuh

Baca Lainnya :

toko online zeirshopee
Pengunjung Hari ini
Nama

Advertorial,422,Berita Utama,489,Berita-Foto-Video,411,Berita-Terkidni,15,Berita-Terkini,2050,Covid-19,109,Daerah,2070,EkBis,340,Hak jawab,13,HuKrim,787,Hukum,62,In-Depth News,42,Internasional,288,Investigasi,14,Kesehatan,350,Kuliner,11,LifeStyle,244,Nasional,689,Olahraga,203,Opini,99,Otomotif,27,Pariwisata,77,𝙿𝚊𝚛𝚒𝚠𝚒𝚜𝚊𝚝𝚊,3,Pemerintahan,683,Pendidikan,182,Peristiwa,353,Politik,413,Polri,129,RELIGI,82,Satpol PP,6,Seni-Budaya,63,Sorot,427,Sosial,18,teknologi,30,TNI,5,
ltr
item
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat: Nekat Langgar PPKM Darurat Siap Siap Push Up
Nekat Langgar PPKM Darurat Siap Siap Push Up
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgb5pwFrpaEFfVbF0-IaFTOX7VtqCFVWNmr9v7OMMFX-Vn0x-v-g3zL45L30ytA77oSS9EuJbfIM21B-OKWpyQq_f5nDtR2_YIH6LqratWCjKw5zzlVCOUp0sbPsUOkVU1GGFxSofya80e3/s320/DSCN0957.JPG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgb5pwFrpaEFfVbF0-IaFTOX7VtqCFVWNmr9v7OMMFX-Vn0x-v-g3zL45L30ytA77oSS9EuJbfIM21B-OKWpyQq_f5nDtR2_YIH6LqratWCjKw5zzlVCOUp0sbPsUOkVU1GGFxSofya80e3/s72-c/DSCN0957.JPG
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat
https://www.beritarakyat.co.id/2021/07/nekat-langgar-ppkm-darurat-siap-siap.html
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/2021/07/nekat-langgar-ppkm-darurat-siap-siap.html
true
4841122110563173867
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content