Berita Utama

Asskab PSSI Jember, Gelar Piala Bupati Yang Dimulai 25 Oktober 2021

Berita Rakyat, Jember. Asskab PSSI Jember akan menggelar pertandingan sepak bola Piala Bupati Jember yang akan direncanakan  bergulir mulai 25 Oktober 2021. 
Awal rencana piala Bupati yang di ikuti 76 team internal, digelar bulan Juli 2021, namun karena kondisi Jember terjadi lonjakan wabah covid 19 sehingga kegiatan tersebut diundur. 
Dengan kondisi Jember saat ini masuk PPKM  level 1 sesuai dengan imendagri nomor 42 .

Ketua Asskab PSSI Jember, Try Sandi Afriyana mengatakan, hari Sabtu siang (18/9/2021), bertempat di kantor Asskab PSSI Jember, panpel telah melakukan pertemuan ,dan sudah sepakat kick off tanggal 25 Oktober 2021 pembukaan di JSG sekaligus louncing team sepak bola Porprov Jember 2022.

"Untuk Piala Bupati Jember ini digelar di 29 lapangan yang ada di wilayah kecamatan yang ada di Jember ,hal itu dimaksudkan dengan adanya kegiatan olah raga seperti sepak bola ini  akan menggairahkan sektor UMKM di pedesaan ,dan dirasakan azas manfaatnya oleh para pelaku usaha  akan kembali bergairah setelah hampir 2 tahun tidak ada kegiatan olah raga." terangnya.

Menurutnya, tujuan piala Bupati Ini digelar untuk mencari pemain potensial sepak bola di Jember.

"Karena sejak dulu Jember ini adalah gudang pemain sepak bola, baik regional maupun nasional." pungkasnya.

Sementara itu, Ketua exco bidang kompetisi Adi Purnomo menjelaskan, untuk Piala Bupati Jember  ini tidak ada pembatasan umur, namun sarat yang terpenting adalah KTP asli dengan berdomisili Jember.

"Dari 76 tim kesebelasan kami bagi jadi 1 group masing masing group terisi 6 kesebelasan dengan sistem pertandingan setengah kompetisi,kemudian untuk Piala Bupati Jember direncanakan selesai Akhir Desember 2021 babak final di tempatkan di JSG Ajung." ungkapnya.

Meski demikian, kami mengharap guliran piala Bupati ini bisa lancar dan tak ada kendala di lapangan. 

Penulis : ROL 

Baca Lainnya :

toko online zeirshopee
Pengunjung Hari ini
Nama

Advertorial,428,Berita Utama,496,Berita-Foto-Video,414,Berita-Terkidni,17,Berita-Terkini,2057,Covid-19,114,Daerah,2071,EkBis,340,Hak jawab,14,HuKrim,791,Hukum,62,In-Depth News,42,Internasional,288,Investigasi,17,Kesehatan,350,Kuliner,11,LifeStyle,245,Nasional,691,Olahraga,203,Opini,99,Otomotif,27,Pariwisata,78,𝙿𝚊𝚛𝚒𝚠𝚒𝚜𝚊𝚝𝚊,5,Pemerintahan,684,Pendidikan,182,Peristiwa,356,Politik,413,Polri,129,RELIGI,82,Satpol PP,6,Seni-Budaya,63,Sorot,427,Sosial,18,teknologi,30,TNI,5,
ltr
item
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat: Asskab PSSI Jember, Gelar Piala Bupati Yang Dimulai 25 Oktober 2021
Asskab PSSI Jember, Gelar Piala Bupati Yang Dimulai 25 Oktober 2021
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgLdBxmG1G7aA8tcv9O0bRqEPPUj5jcKrxTBeyXKmTZ0_q_i9KQm2U3jgZexjtXf_ri5QqLlATgdIXoH7c6CnhWhPnu2v1DhViYL4jBzvjtdyodhdlu0E_aTBOfG_1R0bfSegBqmDQRcgIp/s16000/IMG-20210918-WA0041.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgLdBxmG1G7aA8tcv9O0bRqEPPUj5jcKrxTBeyXKmTZ0_q_i9KQm2U3jgZexjtXf_ri5QqLlATgdIXoH7c6CnhWhPnu2v1DhViYL4jBzvjtdyodhdlu0E_aTBOfG_1R0bfSegBqmDQRcgIp/s72-c/IMG-20210918-WA0041.jpg
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat
https://www.beritarakyat.co.id/2021/09/asskab-pssi-jember-gelar-piala-bupati.html
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/2021/09/asskab-pssi-jember-gelar-piala-bupati.html
true
4841122110563173867
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content