Berita Utama

Kapendam I/BB Hadiri Acara Peluncuran Logo Baru TVRI Sumut

Foto : Kepala Penerangan Kodam I/BB Inf Roy Hamsen J. Sinaga hadiri peluncuran logo baru TVRI, Jumat (29/03/2019).
Berita Rakyat, Medan - Kepala Penerangan Kodam I/BB  Kolonel Inf Roy Hansen J. Sinaga SSos, menghadiri acara peluncuran Logo Baru TVRI diruang Studio TVRI Sumatera Utara, jalan Putri Hijau Medan, Jumat (29/03/2019).

Peluncuran logo baru yang mengusung tagline ‘TVRI Media Pemersatu Bangsa’ itu digelar serentak di seluruh stasiun TVRI di tanah air, dan ditayangkan secara nasional.

Kepala LPP TVRI Sumut Wisnugroho dalam sambutannya menyampaikan ucapan terima kasih atas kerja sama dari berbagai pihak kepada TVRI selama ini, terutama kepada pihak Pemko Medan.

"TVRI Sumut siap menjadi mitra terbaik Pemko Medan dalam mengawal kesuksesan pembangunan di Sumut ini,"ujar Wisnu, (29/03).

Wisnu menjelaskan, bahwa peluncuran logo baru TVRI ini nantinya diharapkan dapat melahirkan semangat perubahan dan kreativitas baru. Sehingga nantinya media publik ini tetap dapat bertahan dan bersaing di era teknologi komunikasi," tandasnya. 

Wakil Walikota Medan Ir Akhyar dalam sambutanya mengatakan, dengan peluncuran logo baru ini, TVRI diharapkan semakin maju dan mampu bersaing, terutama di era digital saat ini.

"Dengan peluncuran Logo baru ini kita berharap TVRI terus menyajikan informasi penting dan senantiasa mengedukasi masyarakat melalui siaran yang berkualitas," tutur Akhyar.

Acara peluncuran Logo baru TVRI tersebut  dihadiri Wakil Walikota Medan Ir Akhyar Nasution, mantan Gubernur Sumut H Syamsul Arifin SE, Kapendam I/BB Kolonel Inf Roy Hansen J. Sinaga, S.Sos dan Kepala Lembaga Pengawas Program (LPP) TVRI Sumatera Utara, Wisnugroho.


Penulis : Sofar
Editor : Yasyu

Baca Lainnya :

toko online zeirshopee
Pengunjung Hari ini
Nama

Advertorial,428,Berita Utama,501,Berita-Foto-Video,416,Berita-Terkidni,17,Berita-Terkini,2062,Covid-19,115,Daerah,2072,EkBis,340,Hak jawab,14,HuKrim,794,Hukum,62,In-Depth News,42,Internasional,288,Investigasi,19,Kesehatan,350,Kuliner,11,LifeStyle,245,Nasional,692,Olahraga,203,Opini,99,Otomotif,27,Pariwisata,78,𝙿𝚊𝚛𝚒𝚠𝚒𝚜𝚊𝚝𝚊,5,Pemerintahan,686,Pendidikan,183,Peristiwa,359,Politik,415,Polri,129,RELIGI,82,Satpol PP,6,Seni-Budaya,63,Sorot,427,Sosial,18,teknologi,30,TNI,5,
ltr
item
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat: Kapendam I/BB Hadiri Acara Peluncuran Logo Baru TVRI Sumut
Kapendam I/BB Hadiri Acara Peluncuran Logo Baru TVRI Sumut
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh8f53TjUvsbnGvWdkMjjmJbsJNYEhgh8CBDafudEXDC6UrS_Ijz6S3tdGhipZ_Gzlbrobg_TtaMpyz7f6u0k-x3wVh8Oc7AdfNK5_XfBrtPtC6_Wt6qdb4S9uigkafY1LWpi7u-GprJUg/s640/IMG-20190331-WA0032.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh8f53TjUvsbnGvWdkMjjmJbsJNYEhgh8CBDafudEXDC6UrS_Ijz6S3tdGhipZ_Gzlbrobg_TtaMpyz7f6u0k-x3wVh8Oc7AdfNK5_XfBrtPtC6_Wt6qdb4S9uigkafY1LWpi7u-GprJUg/s72-c/IMG-20190331-WA0032.jpg
PT. Berita Rakyat Indonesia - Berita Untuk Rakyat
https://www.beritarakyat.co.id/2019/03/kapendam-ibb-hadiri-acara-peluncuran.html
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/
https://www.beritarakyat.co.id/2019/03/kapendam-ibb-hadiri-acara-peluncuran.html
true
4841122110563173867
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content